Broken link yang terlalu banyak dapat berpengaruh pada kualitas suatu blog dimata search engine.
Bagaimana cara mengetahui broken link?
- Pertama kunjungi Google Webmaster Tools.
- Klik pada nama blog anda.
- Lalu klik menu health pilih crawl errors. dan klik pada kotak not found.
Bagaimana cara menghapus broken link?
- Masih di Google Webmaster Tools. jika terdapat url yang error, copy semua url yang error tadi kemudian paste sementara dinotepad.
- Klik pada menu optimization pilih remove url. dan klik create a new removal request.
akan ada tiga pilihan penghapusan url:
- remove page from search results and cache (menghapus url dari serp google dan cache google)
- remove page from cache only (menghapus hanya pada cache google saja)
- remove directory (menghapus semua url didalam direktori url yang error dari serp)
Demikian sedikit ulasan tentang cara menghapus broken link. Semoga dapat bermanfaat.!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar